Kategori: Terkini

TNI-Polri Bantu Evakuasi Korban Banjir 1,5 Meter yang Mau Cuci Darah

Depok,Kabar99news.com,– Banjir turut merendam Perumahan Asri Sawangan, Depok, Jawa Barat, dengan ketinggian mencapai 1,5 meter. Petugas gabungan dari TNI-Polri mengevakuasi warga yang terdampak banjir, termasuk seorang pria yang hendak menjalani cuci darah di rumah sakit. Pada Selasa (4/3/2025), Kapolsek Bojongsari, Kompol Fauzan Thohari, turun langsung dalam proses evakuasi. Beberapa warga berhasil dievakuasi menggunakan perahu karet, termasuk seorang warga yang menggunakan kursi roda. Kapolsek mengatakan bahwa pria tersebut telah dibawa ke RSUD Sawangan untuk mendapatkan perawatan. Selain pria tersebut, petugas juga telah mengevakuasi 15 warga lainnya, terdiri dari anak-anak dan ibu-ibu. Fauzan mengimbau warga untuk segera mencari tempat yang lebih aman.…

Polres Tanjungperak Amankan Puluhan Motor Diduga Balap Liar di Akses Suramadu

TANJUNGPERAK,Kabar99news.com,– Aksi balap liar yang kerap terjadi menjelang waktu berbuka puasa di kawasan akses Suramadu, tepatnya di depan Terminal Kenjeran, kembali menjadi perhatian aparat kepolisian.    Tim gabungan yang dipimpin oleh Kasat Lantas Polres Pelabuhan Tanjungperak, AKP Imam Saifudin Rodji, S.H. dan Kapolsek Kenjeran melakukan razia pada Senin (3/3/2025) pukul 15.00 WIB.   Kasat Lantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak, AKP Imam Saifudin Rodji, S.H mengungkapkan dalam operasi tersebut, sebanyak 14 unit sepeda motor yang diduga digunakan untuk balapan serta 15 orang yang diduga sebagai pelaku berhasil diamankan.   Dalam operasi ini, sebanyak 40 personel gabungan dikerahkan, terdiri dari 20 anggota…

Polres Pasuruan Dampingi Warga Patrol Sahur Cegah Tawuran

PASURUAN,Kabar99news.com,– Untuk mengantisipasi tawuran remaja dan mencegah tindak kriminal saat bulan suci Ramadan, anggota Polres Pasuruan Polda Jatim mendampingi kelompok pemuda yang membangunkan sahur.   Kapolres Pasuruan,AKBP Jazuli Dani Iriawan melalui Kasat Lantas Polres Pasuruan,AKP Derie Fradesca menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan langkah preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.   “Pendampingan ini bertujuan untuk mencegah tawuran antar kelompok yang sering terjadi saat keliling membangunkan sahur,” ungkap AKP Derie Fradesca, Selasa (4/3).   Selain itu, lanjut AKP Derie Fradesca, anggota Polres Pasuruan Polda Jatim juga memaksimalkan berpatroli di lingkungan perumahan yang sepi saat tarawih guna mengantisipasi tindak pencurian.   “Kami…

Berikut Himbauan Kapolres Jember di Bulan Suci Ramadhan

Berikut Himbauan Kapolres Jember di Bulan Suci Ramadhan JEMBER,Kabar99news.com,– Memasuki bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah/2025 Masehi, Kapolres Jember, AKBP Bayu Pratama Gubunagi, S.H., S.I.K., M.Si., menghimbau seluruh masyarakat agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban selama menjalankan ibadah puasa.   Himbauan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang kondusif, aman, dan nyaman bagi seluruh warga Jember, Sabtu (1/3/2025)   Dalam keterangannya, Kapolres Jember menegaskan pentingnya peran serta masyarakat dalam menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) selama bulan Ramadhan.   Ia mengingatkan agar masyarakat menghindari kegiatan yang berpotensi mengganggu ketertiban umum, seperti balap liar, konvoi kendaraan, atau bermain petasan.   Selain itu, kewaspadaan…

Patroli Perintis Presisi Polresta Banyuwangi Amankan Pemuda Diduga Pesta Miras

Patroli Perintis Presisi Polresta Banyuwangi Amankan Pemuda Diduga Pesta Miras BANYUWANGI,Kabar99news.com,– Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat terlebih di Bulan Ramadhan, Tim Patroli Perintis Presisi Satsamapta Polresta Banyuwangi Polda Jatim memaksimalkan patroli melalui kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD). Dalam patroli tersebut, kepolisian menemukan sekelompok pemuda yang tengah nongkrong sambil mengonsumsi minuman keras (Miras) jenis arak sebanyak tiga botol di sekitar Gor Banyuwangi. Menindaklanjuti temuan tersebut, petugas langsung memberikan imbauan dan pembinaan kepada para pemuda agar tidak melanjutkan aktivitas yang berpotensi mengganggu ketertiban umum. Selain itu, Unit Patroli Perintis Presisi Sat Samapta juga melakukan pemeriksaan identitas serta mengamankan barang bukti…

Polres Pasuruan Hadirkan Da’i Kamtibmas, Dorong Peningkatan Spiritualitas Masyarakat

Polres Pasuruan Hadirkan Da’i Kamtibmas, Dorong Peningkatan Spiritualitas Masyarakat PASURUAN,Kabar99news.com,– Polres Pasuruan menghadirkan Da’i Kamtibmas untuk memberikan pembinaan spiritual kepada masyarakat selama bulan Ramadan. Program ini diwujudkan melalui penugasan Da’i Kamtibmas di Masjid Jami’ Gempol dengan berbagai kegiatan keagamaan, seperti tausiah, imam salat tarawih, muadzin, dan tadarus Al-Qur’an.   Kapolres Pasuruan AKBP Jazuli Dani Iriawan, S.I.K., M.Tr.Opsla, menyampaikan bahwa program ini merupakan bentuk pendekatan persuasif untuk membangun ketenangan batin masyarakat, yang diharapkan dapat mencegah perbuatan melanggar hukum.   “Kami sadar bahwa ketenangan batin berperan besar bagi setiap orang untuk terhindar dari perbuatan salah, keji, apalagi terlarang,” ujar Kapolres di Mapolres…

Bupati Pasuruan, Rusdi Sutejo Terjun langsung Kejalan Guna Untuk Mengecek dan perbaikan jalan rusak ataupun berlubang di sepanjang jalan Warungdowo – Sidogiri.

PASURUAN,Kabar99news.com,–Bupati Pasuruan terjun langsung kejalan guna mengecek dan perbaikan jalan rusak ataupun berlubang di sepanjang jalan Warungdowo – Sidogiri. Senin (3/3/25) Dalam inspeksi ini, Mas Rusdi menekankan pentingnya percepatan pengerjaan, tidak hanya di jalur ini, tetapi juga di seluruh titik jalan yang sedang diperbaiki di Kabupaten Pasuruan. Mas Rusdi memahami bahwa kondisi jalan yang baik akan mempermudah masyarakat dalam beraktivitas, khususnya menjelang Hari Raya Idul Fitri. Jalan yang mulus akan mendukung kelancaran arus mudik, memudahkan warga bersilaturahmi, dan mempererat tali persaudaraan antar kampung Dalam inspeksi ini, Mas Rusdi menekankan pentingnya percepatan pengerjaan, tidak hanya di jalur ini, tetapi juga di…

Kecewa sempat tak ijinkan media meliput jalannya sertijab Bupati Probolinggo, legalitas security dipertanyakan

Probolinggo,kabar99news.com – Insiden tidak menyenangkan terjadi saat peliputan Serah Terima Jabatan (Sertijab) Bupati Probolinggo Gus Haris di kantor DPRD Kabupaten Probolinggo pada Senin (3/3/2025). Sejumlah wartawan dihalangi oleh petugas keamanan outsourcing DPRD saat hendak mengambil gambar dan dokumentasi. Tindakan ini langsung menuai kritik dari insan pers, yang menilai bahwa pembatasan tersebut mencederai kebebasan pers yang dijamin oleh Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers. Wartawan Kecewa, Hak Pers Dibatasi Insiden ini membuat banyak wartawan kecewa, termasuk Roni, salah satu jurnalis yang hadir dalam acara tersebut. Ia menilai bahwa kejadian ini tidak hanya menghambat kerja jurnalistik, tetapi juga membatasi hak publik…

Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar

Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar JAKARTA,Kabar99news.com,–Jakarta, 3 Maret 2025 – Dittipidter Bareskrim Polri menggelar konferensi pers terkait pengungkapan penyelewengan Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi yang terjadi di wilayah Kolaka, Sulawesi Tenggara. Hasil penyelidikan menunjukkan adanya praktik penyalahgunaan distribusi BBM subsidi yang merugikan keuangan negara dan masyarakat, yang mengindikasikan tata kelola distribusi BBM yang longgar di daerah tersebut. Menurut Brigjen Pol Nunung, Dirtipidter Bareskrim Polri, tim penyidik telah menemukan gudang penampungan BBM subsidi ilegal yang beralamat di Lorong Teppoe, Kelurahan Balandete, Kecamatan Kolaka, Kabupaten Kolaka. “Kami menemukan sejumlah barang bukti, di…

Dengan Adanya Inovasi Dan Layanan Akses Kesehatan Meningkatkan Jumlah Pasien Di RSUD Bangil

PASURUAN,Kabar99news.com,–Dalam enam bulan terakhir, layanan rawat inap maupun rawat jalan di RSUD Bangil selalu dipenuhi para pasien. Humas RSUD Bangil, M. Hayat mengatakan, semakin bertambahnya jumlah pasien di RSUD Bangil tak lepas dari beberapa faktor. Seperti banyaknya inovasi yang dibuat untuk memudahkan para pasien dalam mendapatkan akses layanan kesehatan. Selain itu, banyaknya orang ke rumah sakit juga disebabkan oleh faktor pembiayaan kesehatan masyarakat yang ditanggung negara. Dalam hal ini BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) melalui program Universal Health Coverage (UHC). “Karena di Kabupaten Pasuruan sudah hampir 100 persen seluruh warga telah menjamin kesehatannya. Pemda juga menyiapkan anggaran setiap tahunnya untuk…
Kontak Pengaduan?